Alam semesta akan berkahir. Belakangan santer kabar akhir zaman jatuh pada 21 Desember 2012. Banyak pihak berkomentar. Mulai dari ilmuwan, peramal, hingga selebriti ramai membicarakan angka cantik 21/12/2012. Berbagai buku mengenai kiamat pun diterbitkan.
Prediksi ilmiah ini pun bersesuaian dengan ramalan-ramalan kuno. Salah satunya berdasarkan kalender peradaban bangsa Maya. Bangsa Maya adalah sekelompok masyarakat yang diperkirakan berdiri sejak 1800 SM di wilayah Mexico selatan. Dari kalender bangsa Maya diramalkan, pada 12 Desember 2012 energi yang mengalir dari titik Bimasakti ke Bumi akan terganggu. Hal itu terjadi karena guncangan pada rotasi Bumi. Bangsa Maya percaya bahwa hal ini akan merusak keseimbangan mekanisme vital Bumi. Termasuk semua makhluk penghuninya.
Teks kuno yang ditemukan mengonfirmasi akhir penanggalan Suku Maya --dikenal dengan kalendar Long Count-- akan jatuh pada 21 Desember 2012. Hari tersebut dikenal sebagai hari terakhir dari bak'tun ke-13 atau siklus 144.000 hari. Suku Maya Kuno memandang akhir bak'tun ke-13 merupakan akhir dari siklus penciptaan.
Benarkah dunia ini akan berakhir pada tanggal 21 Desember 2012??
Bagaimana Alkitab menjawabnya?
Baca selengkapnya disini:
KIAMAT 21-12-2012
Tidak ada komentar:
Posting Komentar